Total Tayangan Halaman

Jumat, 02 Desember 2011

Cari Tahu Impianmu

Ilmu adalah Kunci Keberhasilan Belajar


Di Darussalam ini saya pengen banget mencari ilmu yang sungguh-sungguh.Karena saya ingin menjasi anak yang cerdas,pintar,sukses dan cita-cita tercapai.Di Darussalam ini memang sangat banyak ilmu agama,ilmu pengetahuan dan ilmu sosial.Saya di Darussalam ini mau benar-benar belajar,karena belajarlah dari waktu kecil supaya nanti kalau sudah beranjak tua belajar memang sangat sulit.hiks...........
Saya ingin sekali belajar dari sekarang supaya buat bekal nanti kita di masa depan.Rajin-rajinlah belajar jangan buang-buang waktu yang tidak bermanfaat karena waktu itu tidak akan bisa berputar kembali.
Belajar dan belajar karena rajin pangkai pandai dan hemat pangkal kaya.

Mencari ilmu itu wajib bagi setiap manusia.Tisak ada yang di sia-siakan kecuali hanya orang yang tidak mempunyai akal pikiran.Dan janganlah menjadi orang yang malas,karena orang malas hanya sekedar sikap negatif.Rajinlah belajar setiap hari dan manfaatkan waktu karena waktu masih banyak untuk kita belajar.Belajar adalah mencari ilmu untuk mencapai kesuksesan kita dan untuk bisa menggapai cita-cita.Untuk bekal masa depan yang akan datang.
Belajar itu untuk kita bisa meraih kesuksesan dan cita-cita.Sehingga kalau kita belajar yang sungguh-sungguh di suatu saat yang akan datang pasti mudah-mudahan akan mendapat apa yang telah di inginkan kalian semua.

BELAJARLAH YANG SEMANGAT....!!
    UNTUK BEKAL MASA DEPANMU......................